Uncategorized

Ada 5 Alasan Cemburu Awal Dari Perselingkugan

KORANPALAPA – Ada 5 Alasan
Ada beberapa dalam hubungan yang sering terjadi tanpa kita sadari.Meski keberadaannya sering dianggap wajar, bukan berarti rasa cemburu tidak mengandung banyak risiko di dalamnya. 

BACA JUGA : Perlu Diketahui, ini Perbedaan Psikolog dan Psikiater

1. Kamu merasa hubungan tersebut sudah terlanjur tidak sehat

5 Alasan Mengapa Cemburu Bisa Jadi Awal dari Perselingkuhan

Pada umum nya ke cemburuan berasal dari respon yang alamiah di saat hilangnya ke sadaran satu sama lain.

Pada akhirnya, tidak menutup kemungkinan jika akan ada perselingkuhan setelah kecemburuan. Kamu merasa hubungan tersebut sudah terlanjur tidak sehat, tidak ada alasan untuk melanjutkannya sesuai dengan semestinya. 

2. Tidak ingin merasakan kecemburuan seorang diri

5 Alasan Mengapa Cemburu Bisa Jadi Awal dari Perselingkuhan

Secara garis besar, banyak orang yang membalas sebuah kecemburuan dengan kecemburuan pula. Di saat pasanganmu membuatmu merasa cemburu, kamu melakukan hal yang sama dan bahkan bisa lebih ekstrem lagi. 

Lambat laun, hal ini bisa menjadi awal dari sebuah perselingkuhan. Meski tujuan utamanya hanya sebatas membalas kecemburuan biasa, kita tidak pernah tahu apa yang akan terjadi ke depannya. 

3. Hilangnya kepercayaan akan kesetiaan pasangan sejak dini

5 Alasan Mengapa Cemburu Bisa Jadi Awal dari Perselingkuhan

Hanya saja, hal ini juga bisa berupa hilangnya kepercayaan akan kesetiaan pasangan sehingga membuat kamu berpikir ke arah yang lebih negatif. 

Pada akhirnya, kecemburuan sangat memungkinkan bagi seseorang untuk melakukan perselingkuhan.

4. Selingkuh bisa menjadi bentuk pembalasan dendam karena telah membuatmu cemburu

5 Alasan Mengapa Cemburu Bisa Jadi Awal dari Perselingkuhan

Pada dasarnya, masih banyak orang yang menggunakan kecemburuan sebagai media pengujian untuk mengetahui seberapa besar rasa suka yang dia miliki. Namun, hal ini sangat berisiko dan bahkan berakibat fatal. 

Nyatanya, perselingkuhan bisa terjadi sebagai bentuk balas dendam karena telah membuatnya cemburu. Tiap orang punya cara pandangnya masing-masing dalam menilai kecemburuan, dan itu bisa berakhir buruk jika kamu menganggapnya sebagai sebuah permainan. 

5. Sudah terlanjur malas menjalin hubungan yang penuh dengan kecemburuan

5 Alasan Mengapa Cemburu Bisa Jadi Awal dari Perselingkuhan

Dalam hal ini, tidak menutup kemungkinan bahwa kecemburuan menjadi parasit dalam hubungan tersebut. 

Pada akhirnya, tipikal orang semacam ini cenderung mengarah pada perselingkuhan jika selau ada kecemburuan di dalam hubungannya, sudah terlanjur malas untuk menjalani segalanya dengan sepenuh hati. 

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *