BERITA UNIK BERITA VIRAL Uncategorized

7 Tempat Wisata Bandung Terbaru 2022, Paling Hits, Instagramable

PALAPAQQ LOUNGE
Wisata Bandung Terbaru – Bandung merupakan destinasi favorit liburan karena memiliki tempat wisata paling hits dan instagramable untuk healing bersama keluarga.

Banyak tempat wisata Bandung terbaru di tahun 2022 ini yang langsung hits dan viral karena memiliki konsep unik, salah satunya Nimo Highland.

Pengusaha tempat wisata di Bandung pun terus melakukan inovasi terhadap objek rekreasi miliknya dengan menyediakan berbagai spot foto instagramable.

Tak heran setiap liburan tempat wisata di Bandung selalu hits dan dibanjiri travellers dari dalam maupun luar kota.

 inilah review 7 tempat wisata di Bandung terbaru 2022, paling hits dan instagramable:

1. Glamping Lake Side Rancabali

GLAMPING LAKESIDE RANCABALI - Prices & Campground Reviews (Indonesia)

Tempat wisata pertama ini memang bukan yang terbaru di Bandung, tapi termasuk paling hits di tahun 2022 ini.

Glamping Lake Side merupakan salah satu objek rekreasi favorit warga Bandung berupa Danau atau Situ Patenggang yang sangat indah. Para pengunjung biasa membanjiri tempat ini saat liburan untuk menikmati pemandangan instagramable.

Sebab, tempat wisata ini terletak di daerah pegunungan Ciwidey yang memiliki panorama super indah dan udara yang sangat sejuk.

Selain bisa menikmati Glamour Camping di sisi danau, di Situ Patenggang kita juga bisa sekedar jalan-jalan menikmati berbagai wahana yang ada di sana.

Antara lain, naik perahu mengelilingi danau kemudian mampir di Batu Cinta dan di Pinisi Resto untuk menikmati kuliner lezat di tempat yang hits dan viral ini.

Lokasi Glamping Lake Side berada di Jln. Raya Ciwidey, Patengan, Situ Patengan, Kec. Rancabali, Kabupaten Bandung, Jawa Barat.

Untuk jam operasional wisata pukul 08.00-17.00 WIB, sedangkan camping buka 24 jam. Harga tiket masuk biasa Rp 25.000,- per orang, untuk paket all in Rp 50.00,-per orang. Parkir motor Rp 5.000,- sedangkan parkir mobil Rp 10.000,-.

2. Sarae Hills

5 Keunggulan Sarae Hills Atau World Of Wonders WOW Di Bandung - Review  Terlengkap

Untuk review tempat wisata Bandung kedua ini merupakan salah satu yang paling hits dan kerap menjadi rekomendasi para travellers di tahun 2022.

Sarae Hills mengusung konsep berkeliling dunia dalam satu hari karena memiliki berbagai landmark paling hits dari beberapa negara.

Tah heran di objek rekreasi ini memiliki berbagai spot foto instagramable yang membuat pengunjungnya tak bisa berhenti berfoto selfie.

Beberapa landmark yang ada di sini antara lain Menara Eiffel Perancis, Patung Liberti Amerika, Piramida dan Sphinx Mesir, dan Coloseum Italia.

Untuk yang paling hits di tempat ini adalah bangunan berwarna biru dan putih khas Santorini-Yunani yang memiliki spot foto instagramable.

Yang hits juga yakni Golden Gate Bridge khas San Fransisco Amerika, yakni sebuah jembatan gantung berwarna merah dengan panjang 150 meter.

Untuk naik ke Goden Gate Bridge ini pengunjung dikenakan lagi biaya Rp 15.000,- untuk sekali naik.

Sarae hills terletak di Pagermaneuh, RT 05/RW 07, Pagerwangi, Kec. Lembang, Kabupaten Bandung Barat, Jawa Barat.

Jam buka weekday pukul 10.00 WIB – 20.00 WIB, weekend pukul 08.00 WIB – 21.00 WIB. Harga tiket masuk: Dewasa Rp 50.000,- per orang, anak-anak Rp 50.000,- per orang. Parkir motor Rp 3.000,- dan parkir mobil Rp 10.000,-

3. Farm House Susu Lembang

Farm House Susu Lembang Bandung Wisata Ala Perkebunan Eropa - SpotPedia

Wisata Bandung Terbaru – Untuk yang menyukai suasana ala-ala Eropa, maka tempat wisata ini rekomendasi yang tepat banget untuk dikunjungi.

Farm House Susu Lembang merupakan objek wisata paling hits r di Bandung, paling sering direview karena mengusung bangunan arsitektur khas Eropa.

Bahkan di tempat wisata ini, bisa menyewa pakain tradisional khas Belanda dan berfoto selfie di berbagai spot yang super gemes dan instagramable.

Sesuai namanya, Farm House atau Rumah Peternakan, maka terdapat peternakan dimana pengunjung bisa berinteraksi dengan satwa seperti Diantara sapi, domba, atau kelinci.

Jadi pas banget nih jika liburan bersama anak anda ke tempat wisata paling hits satu ini.

Lokasinya berada di Jln. Raya Lembang No.108, Gudang Kahuripan, Kec. Lembang, Kabupaten Bandung Barat. Untuk Jam operasional pukul 09.00 – 18.00 WIB. Harga tiket masuk saat weekday Rp 15.000,- per orang dan saat weekend Rp 20.000,- per orang. (bisa ditukar dengan susu murni). Parkir motor Rp 5.000,- dan parkir mobil Rp 10.000,-.

4. Nimo Highland

Lokasi dan Tiket Masuk Nimo Highland Pangalengan

Wisata Bandung Terbaru – Buat yang ingin liburan ke Bandung, ini dia review tempat wisata terbaru 2022 paling hits dan super instagramable.

Nimo Highland baru saja dibuka, dan semenjak soft opening selalu dibanjiri pengunjung dari dalam dan luar kota.

Tak heran jika objek wisata ini langsung viral di media sosial dan menjadi rekomendasi banyak travellers atau Youtubers.

Nimo Highland merupakan sebuah destinasi yang berada di puncak perkebunan teh di daerah Pangalengan.

Sudah pasti udara di sana sangat sejuk dengan pemandangan nan hijau sangat instagramable.

Salah satu ikon di Nimo Highland adalah cafe dengan bangunan khas Santorini Yunani.

Bangunan dengan warna khas putih bersih dan biru cerah di antara pegunungan nan hijau serta kabut yang turun perlahan menciptakan harmoni yang menyejukkan netra.

Satu lagi yang menjadi ciri khas Nimo Highland adalah jembatan kaca yang panjang dan membentuk huruf dan menjadi spot foto instagramable favorit pengunjung. Mmm..penasaran kan?

Lokasi Nimo Highland berada di Desa Banjarsari, Kec. Pangalengan, Kabupaten Bandung, Jawa Barat. Untuk harga tiket masuk ke Nimo Highland: dewasa Rp 35.000,- per orang sedangkan anak Rp 25.000,- per orang.

5. Floating Market

Floating Market - Picture of Bandung, West Java - Tripadvisor

Review berikutnya ini merupakan salah satu destinasi paling hits di Bandung, Floating market Lembang.

Banyak wahana unik dan menarik di sini, salah satunya yang terbaru di tahun 2022 adalah Rainbow Slide.

Rainbow Slide marupakan perosotan dengan panjang lintasan 125 meter dan tinggi 18 meter, dijamin akan memacu adrenalin.

Selain itu, ada juga wahana Kota Mini untuk anak, Kyotoku yang menampilkan arsitektur khas Jepang, dan Rainbow Garden yakni taman bunga warna warni.

Lokasi Floating Market berada di Jln. Grand Hotel No.33 E, Kec. Lembang, Kabupaten Bandung Barat. Jam operasional saat weekday pukul 09.00 WIB – 18.00 WIB, saat weekend Rp 08.00 WIB – 19.00 WIB. Harga tiket masuk weekday Rp 20.000,- per orang, weekend Rp 30.000,- per orang. Untuk biaya parkir motor Rp 5.000,- sedangkan untuk parkir mobil Rp 10.000,-.

6. Taman Langit Pangalengan

Harga Tiket Masuk Taman Langit Pangalengan dan 5 Tempat Wisata Viral di  Bandung - Tribun Travel

Buat yang menyukai wisata alam, maka destinasi yang kami akan review ini pas untuk kamu

Taman Langit Pangalengan merupakan sebuah objek rekreasi paling hits dan terkenal di Bandung karena memiliki panorama super instagramable.

Ikon dari tempat wisata ini adalah jembatan kayu berwarna merah yang membelah perkebunan teh nan hijau dan menjadi spot foto favorit.

Lokasinya berada di Kp. Puncak Mulya, Jl. Cukul, Sukaluyu, Pangalengan, Bandung.

Jam operasional camping 24 jam, sedangkan jam operasional wisata atau rekreasi pukul 05.00-17.00 WIB. Harga tiket masuk dewasa Rp 10.000,- dan anak-anak Rp 5.000,-. Harga tiket parkir motor Rp 5.000,- sedangkan mobil Rp 10.000,-

7. Taman Lembah Dewata

Taman Lembah Dewata - Harga Tiket Masuk & Spot Foto Terbaru 2022

Review wisata Bandung terbaru 2022 ini merupakan sebuah destinasi yang mengusung konsep alam seperti di Bali.

Yang mau menikmati rekreasi ala-ala Bali di Kota Kembang cuss langsung meluncur ke sini ya.

Taman Lembah Dewata Bali memiliki spot foto instagramable dan hits di media sosial.

Lokasinya berada di Jln. Raya Tangkuban Parahu KM 3,7 Desa Cibogo, Kecamatan Lembang, Kabupaten Bandung.

Jam operasional: weekday maupun weekend pukul 08.00-17.000 WIB. Harga tiket: weekday Rp 20.000,- dan saat weekend Rp 25.000,-. Harga tiket parkir motor Rp 5.000,- dan mobil Rp 10.000,-

PALAPAQQ REGISTER
Itulah review 7 tempat wisata Bandung terbaru 2022, paling hits serta instagramable, dimana salah satunya adalah Nimo Highland yang viral di media sosial

Hobi Bermain Kartu?
ingin Mencari Uang Tambahan saat bermain game?
Buruan gabung sekarnag juga Di PALAPA QQ
Hanya di PALAPA QQ Anda bisa mendapatkan Uang Dalam Permainan ^^
Untuk Info Lebih Lanjut Hubungi WA : +855 10 585 075

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *